Rico Waas: Sertifikasi Halal Angkat Daya Saing UMKM Medan

- Kontributor

Minggu, 24 Agustus 2025 - 16:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN – METROLANGKAT.COM

Suasana Car Free Day di Jalan Pulau Pinang, Minggu pagi (24/8), semakin meriah dengan penyerahan sertifikat halal kepada 120 pelaku UMKM.

Wali Kota Medan, Rico Tri Putra Bayu Waas, hadir langsung dan menegaskan pentingnya sertifikasi halal dalam meningkatkan nilai produk sekaligus memberi kenyamanan bagi konsumen.

Dalam kesempatan itu, Rico sempat mengajak seorang wisatawan asal Yogyakarta bernama Mei untuk berbagi pandangan.

Baca Juga :  Langkat Mantapkan Langkah Jadi Kabupaten Layak Anak, Pemkab Perkuat Komitmen Perlindungan Generasi Muda

Saat ditanya lebih nyaman membeli produk bersertifikat halal atau tidak, Mei dengan mantap menjawab, “lebih nyaman yang sudah halal.” Jawaban tersebut disambut tepuk tangan pengunjung, dan Mei pun mendapat voucher belanja Rp500 ribu dari sang Wali Kota.

“Sertifikat halal bukan hanya soal keagamaan, tetapi juga soal kenyamanan, keyakinan, dan kepercayaan konsumen. Ini yang membuat produk UMKM bisa naik kelas,” ujar Rico.

Baca Juga :  Dari HPN 2025 dan HUT PWI ke-79 : 6 Wartawan Langkat Hadir di Banjarmasin

Ia menegaskan, Pemko Medan berkomitmen mendorong UMKM untuk memperoleh sertifikasi halal melalui pelatihan, pendampingan, hingga fasilitasi pendaftaran.

Menurutnya, langkah ini akan memperkuat daya saing UMKM Medan sekaligus menjadikan kota ini sebagai salah satu sentra UMKM terbesar di Indonesia.(Yong)

 

Follow WhatsApp Channel www.metrolangkat.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bobby Nasution Lantik Sulaiman Harahap sebagai Pj Sekda Sumut, Tekankan Kolaborasi Birokrasi
Lapas Binjai dan Polres Grebek Kamar Warga Binaan, Barang Terlarang Dimusnahkan di Tempat
Megah dan Modern! RSU Putri Bidadari Aceh Siap Layani Operasi Jantung Mulai 2026!
Ricky Anthony: Kapolrestabes Medan Tunjukkan Jiwa Ksatria dengan Minta Maaf ke Iskandar
DPD AMPI Langkat Terdepan Perjuangkan Hak Plasma Warga dari HGU Perkebunan
Cipayung Plus Sumut Angkat Topi: Kapolda Tegas, Sumut Aman!
Rico Waas , Ungkapkan Bela Sungkawa atas Wafatnya Uskup Emeritus Monsignor Alfred Gonti Pius Datubara
BRI Stabat Kobarkan Semangat Pancasila di Era Digital
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 11:39 WIB

Bobby Nasution Lantik Sulaiman Harahap sebagai Pj Sekda Sumut, Tekankan Kolaborasi Birokrasi

Senin, 27 Oktober 2025 - 12:52 WIB

Lapas Binjai dan Polres Grebek Kamar Warga Binaan, Barang Terlarang Dimusnahkan di Tempat

Kamis, 23 Oktober 2025 - 17:43 WIB

Megah dan Modern! RSU Putri Bidadari Aceh Siap Layani Operasi Jantung Mulai 2026!

Kamis, 23 Oktober 2025 - 14:36 WIB

Ricky Anthony: Kapolrestabes Medan Tunjukkan Jiwa Ksatria dengan Minta Maaf ke Iskandar

Rabu, 22 Oktober 2025 - 09:49 WIB

DPD AMPI Langkat Terdepan Perjuangkan Hak Plasma Warga dari HGU Perkebunan

Berita Terbaru

Advertorial

Jasa Cuci Sofa Jakarta Terbaik, Sofa Bersih, Keluarga Sehat

Selasa, 4 Nov 2025 - 22:22 WIB

Inspiratif

Pembangunan Kota Medan Tak Lepas dari Pembangunan Rumah Ibadah

Selasa, 4 Nov 2025 - 20:07 WIB